Mediaakurat.org, Parungpanjang,- Menyambut HUT PGRI ke-80 Tahun 2025: Tema, Sejarah, dan Rangkaian Kegiatan Sepak Bola acara berlangsung di Kecamatan Parungpanjang Bogor Pada Kamis (20/11/2025).
Memasuki tahun 2025, organisasi PGRI akan memperingati hari ulang tahunnya yang ke-80. Perayaan hari jadinya bertepatan dengan momen Hari Guru Nasional (HGN), yang sama-sama jatuh pada 25 November.
Sebagai salah satu pilar pendidikan di Indonesia, PGRI memiliki peran penting dalam mendukung mutu pendidikan, meningkatkan kompetensi guru, dan memperjuangkan kesejahteraan tenaga pendidik.
Acara yang diwarnai suasana meriah Para Guru-Guru se-Kecamatan Parungpanjang, dengan penuh semangat dan sportif walapun cuaca mendung memenuhi Lapangan Sepak Bola Parungpanjang, untuk menyambut dan memeriahkan (HUT PGRI) Persatuan Guru Republik Indonesia dan (HGN) Hari Guru Nasional.
Dengan tema adakan Olah Raga Sepak Bola, antar ranting mewakili masing-masing Sekolah yang ada di Kecamatan Parungpanjang Bogor, Jawa Barat.(R. Oji)















